Takbir Sudah Bergema Sejak Magrib hingga Subuh Ini, Umat Muslim di Palopo Salat Ied di 166 Titik yang Ditetapkan Pemkot

221
ADVERTISEMENT

Allaahu akbar, allaahu akbar, allaahu akbar. Laa ilaaha illallaahu wallaahu akbar. Allaahu akbar wa lillaahil-hamd.

Kalimat takbir penyeru atas kebesaran Ilahi sudah menggaung ba’da salat Magrib usai berbuka puasa hingga pagi tadi, di sejumlah masjid, musholla dan surau di penjuru dunia termasuk di kota idaman berpenduduk 200 ribu lebih, kota Palopo.

ADVERTISEMENT

Tepat hari ini, 1 Syawal 1442 Hijriah, atau Kamis 13 Mei 2021, adalah hari kemenangan bagi seluruh umat Muslim sedunia, karena hari yang ditunggu-tunggu tersebut telah tiba.

Hari Raya Idul Fitri di kota Palopo, sejak malam takbiran berlangsung relatif aman. Polres Palopo menurunkan personelnya dalam operasi bersandi Operasi Ketupat 2021 sejak beberapa waktu lalu menjaga agar menuju hari H Idul Fitri semua berjalan kondusif dan lancar tentunya.

ADVERTISEMENT

Pemerintah kota Palopo, melalui walikota HM Judas Amir menerbitkan sejumlah surat edaran yang mengatur tata cara ibadah salat Ied baik di masjid, lapangan maupun tempat lain yang dianggap representatif, mengingat situasi bangsa dan negara masih dalam suasana Pandemi Covid-19, mengacu aturan Kementerian Agama RI.

Melansir CNBC Indonesia, 2/3 Pemudik atau sedikitnya 60 persen Pemudik di Indonesia, dijumpai positif COVID-19. Jika data ini fix, maka sudah bisa dibayangkan, Indonesia bisa seperti India, negara yang “megap-megap” karena setiap 1 menit ada saja warganya yang meregang nyawa.

Alarm itu kini berbunyi. Termasuk di kota Palopo. Pemkot Palopo tak ingin warganya jatuh sakit dan tim medis di kota kecil ini gelagapan mengurusi pasien COVID-19. Sehingga patut bagi kita, umat muslim yang sedang bergembira dengan hari kemenangan ini jangan sampai tiba-tiba menjadi ambyar lantaran tidak peduli lagi dengan protokol kesehatan.

Mengantisipasi itu, Walikota Palopo HM Judas Amir mendatangi sejumlah Pemudik yang lolos dari penyekatan pihak aparat keamanan dan Satgas COVID-19 untuk dites swab rapid antigen. Walikota Palopo ingin memastikan rakyatnya, warga Palopo yang didatangi Pemudik benar-benar aman dari penyakit yang sedang jadi HANTU DUNIA tersebut.

Pemudik tersebut yakni 1 orang berasal dari Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah dan 2 orang dari Sorowako, Luwu Timur dan 1 orang dari Makassar. Judas Amir mengatakan, 4 warga yang lolos penyekatan mudik tersebut  didatangi untuk dilakukan pemeriksaan tes rapid antigen  guna mengetahui apakah terpapar covid-19 atau tidak.

“Ada 2 orang di Kelurahan Pontap dan 2 orang di Kelurahan Surutanga, kami kesini untuk mencari tahu apakah terpapar covid atau tidak, kalau terpapar segera dilakukan karantina dan dilakukan tracing,” kata Judas, saat dikonfirmasi, Rabu (12/05/2021) sore.

Kembali ke soal Idul Fitri, anda salat Ied dimana hari ini?

Berikut 166 Titik dan potret terkini sejumlah tempat ibadah di kota kita, kota Palopo.

Selamat Hari Raya Idul Fitri, segenap redaksi dan keluarga besar Koran Seruya mengucapkan: “Taqabbalallahu minna wa minkum. Taqabbal ya karim. Barakallahu fiikum, mohon maaf lahir batin, mari rayakan kemenangan dengan kewaspadaan COVID-19”

Naskah/Editor: Iccank Razcal 

Lampiran 1

  1. Tempat: Masjid Agung Luwu Palopo

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Walikota Palopo, Alamat Masjid: JI. KH. Muh. Ramli

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Al Hidayah Salolo

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Wakil Walikota Palopo

Alamat Masjid: JI. Imam Bonjol Salolo

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Yaqin

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Sekretaris Daerah Kota Palopo

Alamat Masjid: Komp. BTN Beringin Jaya

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Asy-Syifa

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Asisten 1)

Alamat Masjid: Komp. Perum. BTN Nyiur Permai

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Islamic Center

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Asisten 2)

Alamat Masjid: JI. Poros Jendral Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Lapangan Kodim Salobulo

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Asisten Administrasi Umum dan Keuangan (Asisten 3)

Alamat Masjid: JI. Dr. Ratulangi Kel. Salobulo

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Lapangan Pancasila

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Ka. BPKAD Kota Palopo

Alamat Masjid: JI. Muh. Kasim

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Nur Afiyat

Jabatan/Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala BKPSDM Kota Palopo (FKJ)

Alamat Masjid:JI. Salak (Pelataran Stadion Lagaligo)

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Hidayatul Ikhlas Polres

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasat. Pol. Pamong Praja

Alamat Masjid: Jalan Opu Tossapaille

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Nurul Mukmin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan:Inspektur Inspektorat

Alamat Masjid: Komp. BTN Nyiur Permai

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al. Jihad Tembalebba

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala Bapenda

Alamat Masjid:Jalan Poros Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Jami Tua

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Direktur PDAM

Alamat Masjid:Kelurahan Batupasi

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Al- Barokah Terminal

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Direktur RSUD Sawerigading

Alamat Masjid: Kel. Dengerakko

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Kampus STIEM Palopo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kaban. Kesbang dan Perlindungan Masyarakat

Alamat Masjid: Jalan Poros Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Al Faizin 721

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala Dinas Pendidikan

Alamat Masjid: Kodim 721

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Al Fatah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Pemuda dan Olaraga

Alamat Masjid: Jalan Belimbing

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Al Furqan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Persandian dan Statistik

Alamat Masjid: Jalan Ahmad Dahlan (Utara PNP)

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Al-Khaerat

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Pertanahan

Alamat Masjid: Kompleks. Perum. BPP RSS Balandai

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid PMDS Putera

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Alamat Masjid: Jalan Poros Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Al-Ikhsan Ridha Allah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Kebudayaan

Alamat Masjid: Jalan Poros Ratulangi (Belakang Kantor Camat Bara)

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Lapangan To’bulung (Masjid Quba)

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Trasmigrasi

Alamat Masjid: Jalan Poros Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Nurul Wustha

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Perindustrian

Alamat Masjid: Komp. BTN. Dea Permai

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Lembaga Pemasyarakatan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Kominfo

Alamat Masjid: Lorong Pebabri

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Ar-Rasyidin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Perhubungan

Alamat Masjid: Jalan Poros Ratulangi Kel. Batu Walenrang

Kecamatan: Tellewenua

  1. Tempat: Masjid Nurul Muhajirin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Pertanian, Peternakan dan Perkebunan

Alamat Masjid: Kompleks BTN Hartaco

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Syafaat II

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Ketahanan Pangan

Alamat Masjid: Kelurahan Benteng

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Nurussa’adah Songka

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Sosial

Alamat Masjid: Jalan Poros Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Mukhtarul Khair

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Pemadan Kebakaran dan Penyelematan

Alamat Masjid: Jalan Ahmad Razak Kel. Binturu

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Baltuhrrahman Pasar Mukajang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Parawisata

Alamat Masjid: Jalan Pongsimpin

Kecamatan: Mukajang

  1. Tempat: Masjid Al Ikhlas

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadis Perdagangan

Alamat Masjid: Jalan Yogie S Memet

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Al Marjan Cempaka

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag. Tata Pemerintahan

Alamat Masjid: Komp. Perumahan Cempaka

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Nurul Huda

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag Kerjasama Sekda

Alamat Masjid: Jalan Kelapa

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Nurul Yakin Lemo-lemo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Plt. Kabag Umum

Alamat Masjid: Jalan Dr Ratulangi Lemo-lemo

Kecamatan: Bara

  1. Tempat:  Masjid Nurul Ilahi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag Pemberdayaan Sumber Daya Alam

Alamat Masjid: Jalan Yos Sudarso

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Nursalam Ponjelae

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag Organisasi dan Tata Laksana

Alamat Masjid: Jalan Andi Nyiwi Kel. Ponjolae

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat:  Masjid Ja’rani

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag Pengadaan Barang dan Jasa

Alamat Masjid: Jalan. KH.Ahmad Razak

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Ad’Dakwah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris KPU

Alamat Masjid: Jalan Dr. Ratulangi Kel. Salubulo

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Ainul Yakin Panjelesang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Dinas Trasmigrasi

Alamat Masjid: Kelurahan Panjelesang

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Kompleks SMP/SMA Muhamadiah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris DPRD

Alamat Masjid: Jalan. Kh. Ahmad Dahlan

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid IAIN Palopo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Prof. Dr. Abdul Pirol, M.Ag

Alamat Masjid: –

Kecamatan: –

  1. Tempat: Masjid Jabal Rahmah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Bapenda

Alamat Masjid: Komp. BTN Permata Hijauh

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Lapangan Rampoang (Depan Polsek)

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Balitbangda

Alamat Masjid: Jalan Poros Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Siti Sholeha Muchasin Ponjolae

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Pemberdayaan Perempuan  dan Kb

Alamat Masjid: Jalan H. Abdulah Dg. Mappuji

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Nurul Jana

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Dinas Kearsipan

Alamat Masjid: Keluran Takkalla

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Istiqomah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Dinas Perumahan dan Pemukiman

Alamat Masjid: Jalan Pongsimpin

Kecamatan: Mukajang

  1. Tempat: Masjid Al Ikhlas Salongki Salubullo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Dinas Tenaga Kerja

Alamat Masjid: Jalan Dr Ratulangi Salubulo

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Al Mukminum

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seketaris Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil

Alamat Masjid: Jalan Juanda Bora

Kecamatan: Mukajang

  1. Tempat: Masjid Nurul Khaeriyah Mukajang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Dir. Operasional PDAM

Alamat Masjid: Jalan Pongsimpin

Kecamatan: Mukajang

  1. Tempat: Masjid Radiyatan Mardiah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Wara Utara

Alamat Masjid: Jalan Sunggai Rongkong

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat:  Masjid Nurul Muh. Karim Puang Opu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Pengoli

Alamat Masjid: Kelurahan Pengoli

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Asy. Syahidu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD

Alamat Masjid: Kelurahan Salubulo

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Falah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala Bidang Kedarutan dan Logistik BPBD

Alamat Masjid: Jalan Sunggai Preman II. Kelurahan Sambbaru

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Haq

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag Umum dan Kepegawaian Wara Utara

Alamat Masjid: Jalan Y. Tando Kel. Pattene

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat:  Masjid As Sa’adah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasih Pemerintahan Kel. Pattene

Alamat Masjid: Jalan. Y. Tando

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Jabal Rohmah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Jalan. Y. Tando

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Miftahusa’dah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Kel. Patte’ne

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Al-amin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Kepemerintahan Salubulo

Alamat Masjid: Jalan Sunggai Rongkong

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Riyadul Jannah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Pelayanan Umum dan Administrasi Kependudukan Kecamatan Wara Utara

Alamat Masjid: Kel. Sambabbamparu

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Salam Salamae

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Sabbamparu

Alamat Masjid: Kel. Sambbamparu

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Jalil

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Pemberdayaan dan Kesra Kelurahan Penggoli

Alamat Masjid: Kel. Pengoli

Kecamatan: Wara Utara

  1. Tempat: Masjid Nurul Muhajirin Muhajirin Sampowae

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Dangerokko

Alamat Masjid: Jalan Pantianjala

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Nurul Ihsan Perumhan Panjelesang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Panjelesang

Alamat Masjid: Komp. Kel. Panjelesang

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Al Mutaqin Dangerako

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Wara

Alamat Masjid: Kel. Dengarakko

Kecamatan: Wara

  1. Tempat: Masjid Alahuddin Iain

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Plt Camat Bara

Alamat Masjid: Jalan Agatis

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Jabal Nur

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kabag Fasilitasi Penggaran dan Pengawasan Seketaris DPRD

Alamat Masjid: Komp. Perumnas

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid An Nur

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur To’bulung

Alamat Masjid: Komp. BTN Pebbari

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Nurul Ilahi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasih Pelayanan Umum dan Administrasi Kependudukan Kec. Bara

Alamat Masjid: Jalan Poros Dr Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Babussalam To’bulung

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah To’bulung

Alamat Masjid: Jalan Poros Dr. Ratulangi

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Al Musafirin Kalang-Kalang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasih PMK Kle. To’bulung

Alamat Masjid: Jalan Poros Dr. Ratulangi (belakang Kantor Lurah To’bulung)

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Awaluddin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Temmalebbah

Alamat Masjid: Jaln Cengkeh

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Nur Iman Rante

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Balandai

Alamat Masjid: Lorong SMK 2

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Asssalam

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Temmbalebba

Alamat Masjid: Jalan Tokasirang

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Ibdarrahman

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Jlan Lembu. Kel. Temmalebba

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Lapangan Sepak To’bulung

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasih Pemberdayan dan Kebersihan Kec. Bara

Alamat Masjid: Jalan Dr. Ratulangi Kel. To’bulung

Kecamatan: Bara

  1. Tempat: Masjid Darus Qanitin Kel. Maroangin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Tellewenua

Alamat Masjid: Jalan Poros Dr. Ratulangi

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Babul Janna Kel. Maroangin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Maroangin

Alamat Masjid: Jalan Kuu’nu Rt 01/Rw 01 Kel. Maroangin

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Miftahul Khaer Batu Walenrang (Palangiran)

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Batu Walenrang

Alamat Masjid: Palagiran Kel. Batu Walenrang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Al-Anshar Batu Walenrang (Home Base)

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Syahir Syanang

Alamat Masjid: Homebase Kel. Walerang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Hajratul Iman Batu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Sekcam Telewenua

Alamat Masjid: Bantu Rante Kel. Mancani

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Almuhajirin Uni

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Mancani

Alamat Masjid: Ling. Uni. Kel. Mancanai

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid H.Jabir

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Mancani Kelurahan

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Ikhlas Kelurahan Jaya

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Iding, S.Pd

Alamat Masjid: Limbong Lotong Kelurahan Jaya

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Iman Kelurahan Jaya

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Makmur, S.Sos

Alamat Masjid: Padang Alipan Kelurahan Jaya

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Hijrah Kelurahan Jaya

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Jaya

Alamat Masjid: Lelong Kelurahan Jaya

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Dakwah Kelurahan Jaya

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Asdar Badaruddin, SH

Alamat Masjid: Tondok Alla Kelurahan Jaya

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Iman Kelurahan Salubattang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Mahmuddin (Ketua RW 1)

Alamat Masjid: Kelurahan Salubattang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Khair Sangking

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: M. Habir (Ketua RW 2)

Alamat Masjid: Sangking Kelurahan Salubattang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Haq Marobo Salubattang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Hamsaleh (Staf Kelurahan Salubattang)

Alamat Masjid: Marobo Kelurahan Salubattang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Muttaqin Lengkong Jana Kelurahan Salubattang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: M. Nasruddin (Ketua RW 3)

Alamat Masjid: Lengkong Jana Kelurahan Salubattang

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Hidayah Kelurahan Pentojangan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Syamsuddin

Alamat Masjid: Ka’da Kelurahan Pentojangan

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Al Mukminun Kelurahan Pentojangan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Anggaria

Alamat Masjid: Ka’da Kelurahan Pentojangan

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Siratal Mustaqim Kelurahan Pentojangan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Pentojangan

Alamat Masjid: Salutete Kelurahan Pentojangan

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Miftahul Khair Kelurahan Pentojangan

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Nasir Sapar

Alamat Masjid: Salutete Kelurahan Pentojangan

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Ikhlas Ushuluddin Kelurahan Sumarambu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Ber Amaluddin (Ketua RW 2)

Alamat Masjid: Tondok Padang Kelurahan Sumarambu

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Nurul Ikhsan Kelurahan Sumarambu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kadar, S.Sos

Alamat Masjid: Tondok Padang Kelurahan Sumarambu

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Al Mukarramah Kelurahan Sumarambu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Imran Yakob, ST

Alamat Masjid: Kelurahan Sumarambu

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Baburrahmah Kel. Sumarambu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Sumarambu

Alamat Masjid: Tondok Tangnga Kelurahan Sumarambu

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Amalia Muslim

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Rajes (ketua RT 01)

Alamat Masjid: Likuamrio Kelurahan Sumarambu

Kecamatan: Telluwanua

  1. Tempat: Masjid Al-Ikhwan Bogar

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Wara

Timur Palopo

Alamat Masjid: Komp. BTP. Bogar

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Abhar Salotellue

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Drs. Hasrul To Nadira (Pengurus Masjid)

Alamat Masjid: JI. Andi Nyiwi

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Ummu Halimah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Malatunrung

Alamat Masjid: Jl. Merdeka Timur

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Syuhada Benteng

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Sekretaris Dinas Perpustakaan Kota Palopo

Alamat Masjid: JI. Benteng Raya

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Darussalam Cakalang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag  Pengendalian dan Distribusi Perekonomian Bag. Ekonomi

Alamat Masjid: Jl. Cakalang Jaya

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Wahdah Benteng

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Benteng

Alamat Masjid: JI. Benteng Raya

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Awwabin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Pemerintahan Kelurahan Pontap

Alamat Masjid: Jl. Datok Sulaiman Kelurahan Pontap

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Muwafiqin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pelayanan Umum Kelurahan Surutanga

Alamat Masjid: JI. Djufri Tambora (Malaja) Kelurahan Surutanga

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid As-Salam

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag RB dan Kinerja Bagian Ortala

Alamat Masjid: BTN Rindu Alam Kelurahan Benteng

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Hj. Kursiah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag. Bantuan Hukum Bag. Hukum

Alamat Masjid: JI. Benteng Raya Lr.lll Kelurahan Benteng

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Baitul Haq

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Benteng

Alamat Masjid: Perumahan Benteng Kelurahan Benteng

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Nurul Ilmi SMP 3 Palopo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Salekoe

Alamat Masjid: JI. Andi kambo Kelurahan Salekoe

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Baburrahma

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Surutanga

Alamat Masjid: JI. Andi Djemma Kelurahan Surutanga

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Rahmat Ilahi Ponjalae

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Ponjalae

Alamat Masjid: Jl. Peda-Peda Kel. Ponjalae

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Qaramah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Drs. H. Syahban

Alamat Masjid: JI. Tociung Kelurahan Surutanga

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Al-Mujahidin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kepala PNP Kota Palopo

Alamat Masjid: JI. A. Kati Kelurahan Salotellue

Kecamatan: Wara Timur

  1. Tempat: Masjid Nurul Yaqin Sampoddo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Sampoddo

Alamat Masjid: JI. Poros Jendral Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Bani Graha Jannah Songka

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Songka

Alamat Masjid: Komp. Perum. Graha Jannah

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Babul Khair Nurul Yasin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag. Dokumentasi dan Informasi Bag. Hukum

Alamat Masjid: Jl. Poros Jendral Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Al Huda Songka

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Wara Selatan Kota Palopo

Alamat Masjid: JI. Poros Jendral Sudirman

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Syafaat Binturu

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Binturu

Alamat Masjid: JI. Mekar Binturu

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Al-Muslimin

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Trantib Kecamatan Wara Selatan

Alamat Masjid: Jl. Pantai Il Perum Bumi Asri

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Ar – Razak

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag Perencanaan Keuangan Evaluasi dan Tindak Lanjut Kecamatan Wara Selatan

Alamat Masjid: Kelurahan Binturu

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Baitul Rahman

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi Pemerintahan Umum Kecamatan Wara Selatan

Alamat Masjid: Grand Songka I Kelurahan Songka

Kecamatan:

  1. Tempat: Fastabiqul Khaerat

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Kelurahan Takkalala

Alamat Masjid: Takkalala

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Mushollah An-Nur

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Songka

Alamat Masjid: Jl. Tomanganbari Kelurahan Songka

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Nurul Humairah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Sekcam Wara Selatan

Alamat Masjid: Kelurahan Takkala

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Nurul Taqwa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Kelurahan Takkala

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Hijriah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pelayanan Umum Kelurahan Sampoddo

Alamat Masjid: Jl. Opu Tohalide Kelurahan Sampoddo

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Hatma Hatta

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Sampoddo

Alamat Masjid: Perum Nelayan Kelurahan Sampoddo

Kecamatan: Wara Selatan

  1. Tempat: Masjid Al-Huda Kelurahan Sendana

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Sendana

Alamat Masjid: Kelurahan Sendana

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Lapangan SDN Mawa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Mawa

Alamat Masjid: Kelurahan Mawa

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Lapangan Kurung Kelurahan Sendana Masjid

Fiqalbi Nuran

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Sendan

Alamat Masjid: Kelurahan Mawa

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid An-Nur Peta

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Peta Kota Palopo

Alamat Masjid: Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Mujahidin Bulan Tua

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Purangi

Alamat Masjid: Bulan Tua Kelurahan Purangi

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Nurul Iman Rantenase

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Iwan

Alamat Masjid: Rantenase Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Jannatunnaim Purangi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Sekcam Sendana

Alamat Masjid: Kelurahan Purangi

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Nurul Muhajirin Tandung

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lubis (Ketua RW)

Alamat Masjid: Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Alauddin Purangi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid

Alamat Masjid: Kelurahan Purangi

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid As-Salam Minjana

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Peta Kota Palopo

Alamat Masjid: Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Al-Hidayah Peta

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Luthe’ (Ketua RW)

Alamat Masjid: Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Babul Jannah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pemerintahan Umum Kecamatan Sendana

Alamat Masjid: Rante Malolin Kelurahan Peta

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Nurul Ilahi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Ketentraman dan Ketertiban Kecamatan Sendana

Alamat Masjid: –

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Quba

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pemberdayaan Masyarakat dan Kebersihan Kecamatan Sendana

Alamat Masjid: –

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Al-Huda

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pembangunan dan Kesejaahteraan Masyarakat Kecamatan Sendana

Alamat Masjid: –

Kecamatan: Sendana

  1. Tempat: Masjid Nurul Yamin Km. 4

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Asran Muhajir, SE

Alamat Masjid: Latuppa Km 4 (Kel. Murante)

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Baitul Fadhillah Km.6

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Murante Kota Palopo

Alamat Masjid: Latuppa Km 6 (Kel. Murante)

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Al-Muttaqin Kambo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Kambo Kota Palopo

Alamat Masjid: Kelurahan Kambo

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Nurul Aqsa Mungkajang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Mungkajang

Alamat Masjid: Kelurahan Mungkajang

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Nurul Aqsa Km. 6

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Lurah Latuppa

Alamat Masjid: Latuppa Km 6 (Kelurahan Murante)

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Syuhada Km. 8 Latuppa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Camat Mungkajang Kota Palopo

Alamat Masjid: Latuppa Km 8

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Nurul Haq Km. 9 Latuppa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pemberdayaan Masyarakat dan Kebersihan Kecamatan Mungkajang

Alamat Masjid: Latuppa Km 9

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Al-Kautsar Kambo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Kambo Kota Palopo

Alamat Masjid: Kelurahan Kambo

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Jabal Nur Siguntu Latuppa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Latuppa Kota Palopo

Alamat Masjid: Siguntu Kelurahan Latuppa

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Al-Ikhlas Km. 10 Latuppa

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Latuppa

Alamat Masjid: Latuppa Km 10

Kecamatan: Mungkajang

  1. Tempat: Masjid Alhidayah Lappo

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Lebang

Alamat Masjid: JI. Lasaktia Raja Lappo Kelurahan Lebang

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Nurul Yaqin km. 4 Lebang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Seklur Lebang

Alamat Masjid: JI. Lasaktia Raja Kelurahan Lebang

Kecamatan:

  1. Tempat: Masjid Al-Hasan Km. 7 Battang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pemberdayaan Masyarakat dan kebersihan Kecamatan Wara Barat

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Nurul Haq Km. 9 Battang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pelayanan Umum Kelurahan Battang

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Al Amin (Durian Rante) Km. 9

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasi. Pemerintahan Kelurahan Battang

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Babul Khair Km. 12 Battang

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Halim

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Al-Huda Km. 21 Paredean

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Lurah Battang Barat

Alamat Masjid: Paredean Km. 21 Kelurahann Battang Barat

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Al-Ikhwan Padang Lambe

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Awaluddin

Alamat Masjid: Kelurahan Padang Lambe

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Al-Ikhlas Km.23

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Jumail

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang Barat

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Sidratul Muntaha Km. 27 Puncak

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Ketua LPMK Kel. Battang Barat

Alamat Masjid: JI. Sultan Hasanuddin Kelurahan Battang Barat

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Al Khaerat To’ Ipi

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid Al Khaerat

Alamat Masjid: Kelurahan Padang Lambe

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Nur Samaila Thalib

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Pengurus Masjid Nur Samaila Thalib

Alamat Masjid: Jl. Tandipau Kelurahan Tomarundung

Kecamatan: Wara Barat

  1. Tempat: Masjid Nurul Hikmah

Jabatan / Pejabat Pembaca Sambutan: Kasubag Anggaran Bag. Keuangan

Alamat Masjid: Belakang Rujab Sakotae Kelurahan Tomarundung

Kecamatan: Wara Barat.

 

(*)

ADVERTISEMENT